Senin, 26 Desember 2011

Canon Service Call Errors ( tabel dari service error printer canon)


Berikut adalah tabel dari service error printer canon berdasarkan berapa kali nyala lampu hijau dan orange ....
Nyala Lampu Hijau dan Orange
Error [Error code]
Keterangan
2 kali
Carriage error [5100]
Ganti Catrid yang baru brow
3 kali
Paper feed error [6000]
Pastikan Letak kertas tepat dan tidak ada yang menghalanginya
4 kali
Purge unit error [5000]
-
5 kali
ASF (cam) sensor error [5700]
-
6 kali
Internal temperature error [5400]
-
7 kali
Waste ink absorber full [5B00]
You have printed a ton of borderless pictures and the overspray has filled the sponge hehe.. artiin sendiri ya brow
8 kali
Print head temperature rise error [5200]
-
9 kali
EEPROM error [6800]
-
11 kali
Carriage lift mechanism error [5110]
cek mekanis dari catrid mungkin ada yang nyangkut
12 kali
AP position error [6A00]
-
13 kali
Paper feed position error [6B00]
Kadang-kadang itu adalah sesuatu yang sepele misalnya : sepotong kertas terjepit di bawah print head, untuk mengatasinya angkat printer dan balik sambil dikocok-kocok. Tapi Anda harus hati-hati karma dapat menumpahkan tinta atau bahkan akan merusak printer tersebut
14 kali
Paper feed cam sensor error [6B10]
Waduh Sensornya brow yang rusak
15 kali
USB Host VBUS over current [9000]
-
16 kali
Valve sensor error [6C00]
-
17 kali
Motor driver error [6D00]
-
20 kali
Other hardware error [6500]
-
Berkedip bergantian terus-menerus
ROM error
-
Lampu menyala Orange
ROM error
-

Semoga ada guna dan manfaatnya !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar